Artikel ini membahas tutorial cara menghapus objek tanpa merusak background di photoshop khusus untuk anda yang sedang mengakali gambar yang terhalang objek tidak penting yaitu dengan cara menghapus objek tanpa merusak background di photoshop. Maka disini saya akan langsung menyampaikan tutorialnya cara menghapus objek tanpa merusak background di photoshop dengan mudah dipahami bagi pemula.
Jika dalam pengeditan sebuah gambar terdapat sebuah objek maupun tulisan tidak penting maka wajib untuk menghilangkan objek tersebut tanpa merusak background dengan photoshop karena akan membuat edeting gambar kurang professional apabila anda menghapus objek tersebut tidak rapih dan masih menyisakan bekas menghapus tulisan tidak penting tersebut dengan photoshop. Pertanyaanya bagaimana cara menghapus objek yang tidak diinginkan dengan photoshop ? pertanyaan itu akan terjawab oleh artikel ini.
Cara Menyamarkan Gambar Pada Photoshop
Pernah ga sih kalian lagi asik-asik foto malah digangguin orang ? hal tersebut sangat mengganggu baik disaat proses pemotretan maupun pada foto yang akan dihasilkan nah. Terlagi ketika anda sedang memotret explore wisata alam yang nyaris sempurna eh malah ada objek yang tidak diinginkan ikut terbawa maka hal yang harus anda lakukan adalah menghilangkan objek yang tidak diinginkan tersebut tanpa merusak background dengan photoshop
Cara Menghilangkan Dengan Lasso Tools
Ok langsung saja ke tutorial cara menghilangkan objek pada gambar pada photoshop.
1. Buka software Photoshop anda lalu open gambar atau foto yang akan dihilangkan Objek tidak pentingnya dengan Photoshop.
2. Mulai seleksi objek yang tidak diinginkan dengan photoshop menggunakan Lasso Tools
3. Sebagai contoh study case kal ini saya akan menghilangkan objek gambar burung yang terdapat di foto berikut
Setelah seleksi objek maka tinggal pilih menu Edit – File Kemudian Content Aware lalu klik Ok . Seperti pada gambar dibawah.
4. Kelar sudah masalah anda yaitu cara menyamarkan gambar pada photoshop
hasil pada gambar diatas ( Sebelum dan Sesudah )
Hasil Menghapus Objek Tidak Penting di Photoshop CC untuk pemula
Nah jadi begitu cara menghilangkan objek pada gambar pada photoshop tidak maen asal hilangkan objek saja ya, tapi bener-bener sempurna dengan yang diharapkan (tanpa mengganggu backgroundnya). Cara ini juga sangat berguna bagi anda yang ingin mengedit gambar yang terhalang tulisan maupun mengganti tulisan tersebut
Itulah Cara menghapus tulisan tanpa merusak background pada photoshop semoga tutorial yang saya sampaikan dapat dipahami dan bermanfaat untuk pembaca.